Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO (Mematikan Notif Kuning)

Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO (Mematikan Notif Kuning)

Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO – Mematikan notifikasi di status bar oppo berwarna kuning yang berbunyi “Opsi Pengembang” Diaktifkan ada resiko sistem bermalfungsi dan mogok, ketuk untuk menutup yang tidak mau hilang dan muncul terus menerus setelah mengaktifkan USB debugging root di Oppo a37, a57, a58 dan tipe oppo lainnya.

Sebenarnya untuk masalah di atas muncul pada saat setelah kita mengaktifkan mode debug di Android OPPO, entah itu dalam posisi smartphone root maupun yang tanpa root. Kami rasa banyak yang beranggapan mungkin masalah itu akan hilang pada saat Android sudah sukses root. Namun pada kenyataanya notifikasi tersebut masih saja muncul walaupun hp android sudah berstatus root.

Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO
Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO

Opsi Pengembang OPPO Warna Kuning

Notifikasi berwarna kuning atau yellow ini akan terus muncul di status bar dan berkedip-kedip terus menerus yang membuat penggunanya akan merasa terganggu dan juga risih dan berimbas pada pemakaian baterai.

Baca Juga : Cara Menampilkan Lyrics di OPPO

Nah, untuk Anda yang baru selesai me-root android oppo. Dan Anda mengalami atau menemukan masalah seperti notifikasi diatas, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan solusi untuk mengatasi atau menghilangkan notifikasi tersebut dengan cara simpel dan mudah.

Namun perlu diingat, cara ini hanya bisa anda praktekan jika anda sudah memasang aplikasi Xposed Installer serta framework-nya.

Dikarenakan kita akan menggunakan bantuan aplikasi atau modules yang hanya bisa di aktifkan di dalam aplikasi Xposed Installer.

Cara Menghilangkan Opsi Pengembang OPPO

Jadi, sebelum melanjutkan alangkah baiknya Anda memasang dahulu aplikasi serta framework-nya terlebih dahulu agar bisa menggunakan modules ini.

Untuk caranya anda bisa googling sendiri dengan kata kunci cara memasang xposed installer di oppo… (jenis HP Oppo kalian)….Marsmellow, Nougat…,DLL.

Modules untuk menghilangkan Opsi Pengembang OPPO
Untuk modules yang saya maksud yakni modules bernama HookColoros.

 

Bagi anda yang ingin mematikan atau menghapus notifikasi pengembang oppo diaktifkan tersebut, langsung saja simak caranya di bawah ini.

Menghilangkan Notif Opsi Pengembang Diaktifkan USB Debugging di Oppo 1 300x267 1

Cara Menghilangkan “Opsi Pengembang” Diaktifkan USB Debugging di HP Oppo dengan ColorOS

  • Pertama-tama silahkan anda download dahulu aplikasi ColorOS DISINI .
  • Kemudian Install aplikasi ColorOs.
  • Nantinya akan muncul notifikasi dari xposed installer untuk mengaktifkan aplikasi Coloros-nya
  • Buka aplikasi Xposed Installer lalu centang Aplikasi atau module Coloros
  • Jika Module ColorOs sudah di centang, langkah terakhir reboot Android. Lebih jelasnya seperti gambar di bawah ini.

Menghilangkan Notif _Opsi Pengembang_ Diaktifkan USB Debugging di Oppo
Selesai. Bagaimana cukup mudah bukan untuk menghilangkan Notif “Opsi Pengembang” Diaktifkan USB Debugging di Oppo? Selamat mencoba dan semoga berhasil.

Mungkin hanya itu untuk artikel kali ini, jika ada pertanyaan atau hal yang kurang jelas silahkan berkomentar pada kolom komentar dibawah. Sekian dan semoga bermanfaat.

Menulis sama dengan Membaca

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like